Untuk melengkapi syarat melaksanakan UNBK Tahun 2019 di Website UNBK Kemendikbud seperti tahun-tahun sebelumnya, Sekolah/Madrasah di haruskan mengupload Surat Pernyataan Kesiapan melaksanakan UNBK yang ditanda tangani oleh kepala sekolah/Madrasah bermaterai 6000 dan dibubuhi stempel.
Surat Pernyataan Kesiapan UNBK Tahun 2019, semoga bermanfaat.